Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

Cara Membuat Power Amplifier

Gambar
Pada Kesempatan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat sebuah power Ampli rakitan. Sebelum melangkah pembuatan power amplifier, pastikan kalian mengerti teori dasar elektronik, yaitu Positif (+), Negatif (-), dan ground(0). Logo dari positif (+), negatif(-), dan ground(0), banyak di pakai dalam rangkaian elektronik. Logo tesebut sangatlah penting karena, logo atau lambang dari sebuah arus listrik tersebut harus di hubungkan dengan jalur jalur jang sudah di tentukan. Jika ada salah satu dari pemasangan itu terbalik maka akan terjadi konsleting, dan resikonya tidak akan bunyi power ampli tersebut. Bahan yang di perlukan untuk membuat Power Ampli: 1. Trafo 2. Dioda Penyearah/Kiprok 3. Kit/Driver Power 4. Transistor Final 5.Potensio 6. Saklar 7. Soket RCA 8. Soket AC 9.Kabel  10. Kabel AC 11. fuse(sekreng) 12. Timah dan Solder Langkah pemasangan 1. Memasang soket AC dengan fuse, caranya pada soket AC terdapat